Euro menguat ke level tertinggi hampir 15 bulan terhadap dollar di hari Jumat terkait resiko dari tingginya pasar ekuiti dan melesatnya harga minyak yang mendorong mata uang tunggal.Kekhawatiran mengenai mandeknya pemerintahan AS membebani dollar. Euro menguat sampai $1.4373, level tertinggi sejak pertengahan Januari 2010, tahun ini euro gain 7%.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar