Cina melaporkan surplus perdagangan yang lebih tinggi dari perkiraan $11.4 miliar untuk bulan April seiring para pejabat AS mendesak pembicaran di Washington guna mempercepat apresiasi terhadap Yuan. Angka hari ini, yang dirilis oleh biro bea dan cukai, dibandingkan dengan surplus $140 miliar di bulan sebelumnya dan $1.68 miliar setahun sebelumnya. Pertumbuhan impor melambat ke 21.8% di bulan April dari tahun sebelumnya sementara ekspor tumbuh 29,9%.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar