Trend pelemahan masih terlihat pada EURUSD. Harga sedang bergerak kembali menuju area support di 1.4253. Pecahnya support tersebut berpotensi memperlemah euro hingga ke area 1.4091. Namun demikian, waspadai kondisi jenuh jual yang diperlihatkan stochastic dan CCI 4 jam. Jika keduanya mempertahankan sinyal bullish dan support tetap bertahan, maka euro berpeluang menguat hingga ke area 1.4515.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar